Categories

Minggu, 15 Februari 2015

BUDAYA SENI WAYANG KULIT

 mmlBudaya jawa ini kini sudah mulai sedikit peminatnya, seni wayang kulit yang dibawa oleh wali dalam penyebaran agam islam ini yang dulunya sangat digemari penduduk indonesia khususnya derah jawa. Dengan adanya ragam budaya dan semakin moderenisasi kini mulai sepi terlihat dikalangan masyarakat jawa
 

Masyarakat jawa sendiri kini sudah banyak berubah, dan kebiasaan yang mengikuti perkembangan jaman kini mulai terbiasa dengan banyak jenis hiburan yang ada. Seakan budaya jawa kini mulai hilang dikit demi sedikit.
             Namun bedadengan daerah pacitan bagian timur yaitu ngadirojo, dengan sebutan lorok ini, pada peringatan 17 Agustus 2014 kemarin dalam pemerintah Kecamatan Ngadirojo mengelar pagelaran wayang kulit semalam suntuk di alun-alun ngadirojo. Pengunjung dari berbagai kalangan masih berantusias berbondong bondong berkunjung menikmati ringgitan atau wayang kulit tersebut. Pada malam kemerdekaan itu pemerintahan kecamatan ngadirojo menghadirkan dalang gndang KI Anom suroto. Juga dimeriahkan oleh semar dan petruk. Yang menambah suasana jadi lebih meriah.
             Sebenarnya perlu adanya pengenalan lebih pada generasi muda untuk tetep melestarikan budaya jawa ini agar tidak punah , apa yang jadi kebanggaan bangsa indonesia.
  


Tidak ada komentar:

Posting Komentar